Blog SABDA
22Apr/171

Sudahkah kita “Memiliki Hati Seperti Hati Tuhan Yesus”?

Oleh:

Dalam pengalaman hidup kita, pasti kita pernah bertemu dengan seseorang yang sakit parah. Bagaimana respons kita terhadapnya? Apakah kita hanya bergumam bahwa kondisinya memprihatinkan? Atau, kita meresponinya selangkah lebih maju dengan mendoakannya? Ketika mendoakannya, apakah kita mendoakan untuk kesembuhan fisiknya saja atau juga untuk kondisi rohaninya? Sebenarnya, seseorang bisa merespons dengan banyak cara sesuai dengan kepekaan dan sikap hatinya. Apa respons Yesus terhadap kondisi seperti ini?

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
31Oct/133

Training HRD Melalui Film “Leverage”

Oleh:

Pada suatu siang, tiba-tiba saya mendengar suara Mbak Evie memanggil nama-nama beberapa orang, termasuk nama saya. Kami yang dipanggil diminta menuju ke Griya SABDA. Ada apa di Griya SABDA siang itu?

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
17Sep/140

Mei Fitriyanti

Oleh:

Nama lengkap saya Mei Fitriyanti, nama panggilan Mei, tapi keluarga biasa memanggil saya Fitri. Saya asli Solo, tapi sekarang tinggal di Karangannyar. Hobi saya mendengarkan orang cerita, menari, masak, dan merajut.  Anugerah keselamatan dan kasih karunia Tuhan yang senantiasa ada bagi hidup saya adalah yang membuat semangat untuk mengiring dan melayani Tuhan seumur hidup saya.

Setelah selesai kuliah dari salah satu STT di Solo, saya melayani Tuhan di Provinsi Nusa Tenggara Timur, tepatnya di kota Atambua selama  kurang lebih lima bulan. Sekarang saya melayani Tuhan di Gereja Sidang Jemaat Allah "Bukit Hermon" Sadon, Karangannyar. Saya melayani sebagai guru Sekolah Minggu, pemandu pujian, dan juga melayani di salah satu Pos PI.

Saya mulai bergabung melayani di YLSA pada bulan Juni 2014. Bersyukur bisa bergabung di YLSA karena  mendapat banyak pengalaman baru, serta belajar menjadi pribadi yang terus belajar dan berkembang untuk kemuliaan nama Tuhan.

baca semua tulisan Mei Fitriyanti

RSS berlangganan RSS blog Mei Fitriyanti

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
Filed under: No Comments
2Sep/142

Booth SABDA dan “Yes HE Is” di GKI Coyudan

Oleh:

Oleh: Hilda*

Pada Sabtu, 23 Agustus 2014, tim SABDA kembali mendapat kesempatan untuk melayani bersama dengan membuka "booth" di acara seminar tim "Yes HE Is" di Gereja Kristen Indonesia Coyudan, Solo. Tim SABDA yang ikut kali ini adalah Mas Meland, Pak Berlin, Mas Bayu, Mbak Tika dan saya, Hilda.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
31Jul/141

SABDA at GKJ Expo

Oleh:

Pada tanggal 24 dan 25 April 2014 lalu, di Solo diselenggarakan acara GKJ Expo. Acara ini digelar oleh Sinode Gereja Kristen Jawa (GKJ) Wilayah 3, dengan mengambil tempat di Stadion Sriwedari. Dalam acara GKJ Expo ini, SABDA turut meramaikan acara dengan membuka "booth" SABDA. Selain membuka "display" produk-produk SABDA untuk dibagikan, kami juga melayani instalasi aplikasi Alkitab di "handphone" dan meng-install Software SABDA di laptop, yang semuanya "free" alias gratis.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
31Jul/141

SABDA Melayani di Persekutuan Hamba Tuhan GBIS Solo Barat

Oleh:

Pada Senin, 7 Juli 2014, SABDA mendapat undangan untuk mengisi persekutuan hamba Tuhan GBIS wilayah Solo Barat yang bertempat di GBIS Joyodiningratan, Solo. Tim SABDA yang hadir dalam pertemuan ini adalah Amidya, Arkha, Yohanes, Ibu Yulia, dan saya. Roadshow ini merupakan pengalaman baru bagi Arkha dan Yohanes, karena Arkha adalah staf baru divisi ITS yang sedang dalam masa percobaan dua bulan, dan Yohanes adalah staf magang untuk waktu 2 bulan.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
12Aug/144

Futsal Oh Futsal …

Oleh:

Perhelatan sepak bola terbesar sedunia baru saja selesai digelar bulan Juni yang lalu. Jutaan mata dari penjuru dunia tidak melewatkan begitu saja acara akbar empat tahunan ini. Kaum Adam yang bekerja di YLSA pun menyukai olah raga yang satu ini. Akan tetapi, tidak di lapangan yang luas dan lebar, tetapi di lapangan "mini" yaitu, lapangan futsal. Di samping hobi, aktivitas ini tentunya sangat berguna untuk stamina dan kesehatan.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
9Jan/1312

Perayaan Natal Keluarga Besar YLSA 2012

Oleh:

"God Has Doing New Thing" adalah tema perayaan Natal YLSA 2012, pada 19 Desember 2012. Natal yang istimewa karena berlangsung di Griya SABDA, kantor baru YLSA. Tema ini sangat sesuai dengan kondisi yang terjadi di YLSA. Kehadiran beberapa "wajah baru" dan keberadaan kantor baru menjadi salah satu bukti bahwa Allah memang tengah mengerjakan karya-Nya yang baru di pelayanan YLSA. Akhirnya, YLSA memiliki kantor sendiri tahun depan! Biarlah kemurahan Tuhan yang memberikan kantor yang lebih memadai ini akan semakin mendukung perkembangan pelayanan YLSA ke depan. Inilah kerinduan pemimpin dan semua staf YLSA.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
15Mar/132

Staf SABDA Mengikuti Seminar Terang vs Gelap

Oleh:

Pada awal tahun 2013 yang lalu, saya ingat kami mulai kembali bekerja di YLSA dengan semangat baru. Kami mulai bekerja seperti biasa, tapi pada hari itu, ada yang tidak biasa, karena sore harinya kami mengikuti seminar yang bertemakan "Terang vs Gelap" yang disampaikan oleh Pdt. Aiter di MRII Solo. Di antara kami yang berangkat ada Bu Yulia, Jesica, Doni, Bayu, mas Ryan, mas Anto, kak Kusuma, mbak Setya, mbak Okti dan saya. Sore itu hujan rintik-rintik, kami bersama-sama berangkat menggunakan mobil kantor kecuali mbak Okti yang diantar suami dari rumahnya. Sebelum kami menuju ke MRII, Bu Yulia menyempatkan membeli nasi kotak berisi ayam goreng tulang lunak untuk kami semua. Kami bersyukur bisa makan dahulu sehingga tidak kelaparan selama mengikuti seminar.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
6Apr/118

Bulan-bulan yang Berkesan di YLSA

Oleh:

Tidak terasa sudah 2 bulan lebih saya magang di YLSA. Ketika mendapat tugas magang dari fakultas saya memang telah berencana untuk mencari institusi yang dapat memberi saya kesempatan mempraktikkan ilmu sesuai dengan bidang yang saya tekuni (Sastra Inggris), ditambah sekaligus kalau bisa, saya ingin belajar tentang kekristenan lebih banyak. "Kebetulan sekali" saya menemukan Yayasan Lembaga SABDA yang berlokasi di tempat dimana saya tinggal dan berkuliah. Walaupun saya hampir mengacaukan rencana awal dengan berulang kali menunda waktu magang, puji Tuhan akhirnya Tuhan masih berbaik hati memberi kesempatan kepada saya untuk magang di YLSA. Saya mengucap syukur atas kemurahan hati pimpinan dan para staf untuk menerima saya sebagai bagian dari pelayanan mereka.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini