Blog SABDA
15May/230

Pengalaman Magang di YLSA

Oleh:

Oleh: Nodas Constantine Baronio

Shalom, perkenalkan nama saya Nodas Constantine Baronio, biasa dipanggil Nodas. Saya adalah staf magang di Yayasan Lembaga SABDA sejak 23 Januari sampai 2 Mei 2023. Magang di Yayasan Lembaga SABDA itu seru banget, banyak kejadian yang tidak bisa saya lupakan selama magang di sini.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
11May/230

SABDA Youth “AI, Akhir dari Pendidikan?”

Oleh:

Oleh: Pingkan

Shalom, Sahabat Blog SABDA!

Bersyukur untuk kesempatan kali ini, saya bisa menulis blog mengenai salah satu episode SABDA Youth yang bertema AI, Akhir dari Pendidikan?
Bagi Sahabat yang belum tahu, SABDA Youth adalah program ngobrol secara live yang membahas topik-topik 'ngetren' dalam kehidupan anak muda dilihat dari sudut pandang Alkitab.

Episode ke-11 dari SABDA Youth ini disiarkan melalui IG Live akun @sabdaresources, dan dipandu oleh Rei sebagai host dengan ditemani oleh teman-teman guest, ada Aldo, Sefly, dan Ibu Yulia. Bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei, SABDA Youth kali ini mengupas topik Artificial Intelligence (AI) yang saat ini sedang hangat dan mengundang pro kontra di masyarakat terutama ketika dikaitkan dengan bidang pendidikan.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
3Mar/230

Kali Pertama Mengikuti Training Software SABDA

Oleh:

Oleh: Aldo & Rei

Halo Sahabat SABDA.

Bersyukur kita sudah mendengarkan vlog pengalaman dari teman mahasiswa Intheos, Kak Reynhart Yegar Sitorus & Kak Yemima Dityani.

Tidak hanya dari teman mahasiswa Intheos yang akan memberikan kesannya, tetapi juga dari tim SABDA yang akan menceritakan kesan mereka selama mendampingi teman-teman mahasiswa Intheos pada acara training Software SABDA.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
1Mar/230

SABDA Teaching di STT Intheos Surakarta

Oleh:

Oleh: Kak Reynhart Yegar Sitorus & Kak Yemima Dityani

Shalom, Sahabat SABDA.

Bersyukur SABDA dapat mengadakan training Software SABDA untuk mahasiswa Intheos pada Kamis, 23 Februari 2023.

Training ini diadakan dengan tujuan untuk mensosialisasikan penggunaan Software SABDA agar mahasiswa Intheos dapat diperlengkapi studi Alkitab lebih dalam.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
1Feb/230

Mengenal SABDA Bot

Oleh:

Akhir-akhir ini, dunia sedang banyak membicarakan tentang perkembangan teknologi Artificial Intelligence berbasis chatbot yang dikembangkan oleh OpenAI, yaitu ChatGPT. ChatGPT memberikan jawaban otomatis berdasar percakapan yang dilakukan oleh pengguna. Bahkan, hasilnya dianggap melebihi kemampuan mesin pencarian yang ada saat ini. Bot sebenarnya bukan hal baru, tetapi dengan perkembangan teknologi dari tahun ke tahun, bot menjadi semakin pintar.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
16Dec/220

Overview Divisi ITS

Oleh:

Narasumber: Ody dan Hadi

Raker yang dilakukan oleh Yayasan Lembaga SABDA pada 15-16 Desember 2022 baru saja selesai. Yuk, simak garis besar rencana dan pokok doa Divisi ITS dalam vlog singkat ini.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
27Oct/220

Kenal Lebih Dalam tentang Proyek Ba2Kat

Oleh:

Indonesia memiliki keragaman etnis dan bahasa. Hal ini menjadi kerinduan SABDA untuk memudahkan pengguna mencari kumpulan bahan pustaka dan penginjilan untuk suku/bahasa tertentu. Dengan dasar itu, maka SABDA melahirkan proyek Ba2Kat (Bahan/Bahasa Katalog). Penjelasan terkait proyek ini dikupas tuntas oleh Ody dalam program SABDA Unboxing!BaKat pada Kamis, 20 Oktober 2022, melalui IG @sabdaresources dan @sabda_ylsa, dan dipandu oleh Nikos sebagai host.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
18Oct/220

Bagaimana Status Alkitab di Indonesia?

Oleh:

Pada Selasa, 11 Oktober 2022, saya bersama staf dan sahabat YLSA menyaksikan seminar GoTECH!Status Alkitab di Indonesia yang disampaikan oleh dua rekan kami, Odysius dan Sandra. Dalam presentasi mereka, kita mengetahui 3 fakta penting tentang realitas Alkitab di Indonesia, yaitu dari segi sejarah, perkembangan, dan teknologi.

Yuk, satu per satu kita lihat beberapa pemaparan dari ke-3 fakta tersebut.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini