Blog SABDA
5Jun/240

Benarkah Melayani Generasi Digital Sulit?

Oleh:

Hai Sobat Blog SABDA. Senang rasanya bisa menyapa teman-teman semua setelah sekian lama. Kali ini, saya mausharing tentang pengalaman saya mengikuti seminar dari SABDA yang membahas mengenai Gereja Ramah Generasi Digital. Dari judul, saya yakin deh kita pasti sudah paham siapa target utama dari seminar ini. Ya, seminar ini ditujukan untuk pembina remaja, pemerhati anak atau remaja, bahkan orang-orang yang terlibat di gereja, atau komunitas anak muda. Topik seminar ini dibawakan oleh Ibu Meilania Chen, seorang pegiat pelayanan pemuda remaja.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
4Dec/230

Testimoni Roadshow SMP N 1 Surakarta

Oleh:

Pada era digital yang terus berkembang, SABDA terus bergerak aktif mengadakan sosialisasi terkait pengembangan teknologi, bagaimana menggunakan teknologi untuk hal-hal yang positif, dan semacamnya.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
17Jun/221

Pelayanan Digital untuk Kemuliaan Tuhan

Oleh:

Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) adalah yayasan Kristen interdenominasi yang berfokus pada penyediaan Alkitab, alat-alat biblika, dan sumber-sumber bahan kekristenan yang alkitabiah. Semua pelayanan ini memanfaatkan internet sehingga masyarakat Kristen Indonesia dapat belajar firman Tuhan dengan mudah. Bersyukur, sejak 1994 sampai saat ini, YLSA tetap setia mengerjakan panggilan Tuhan dengan melayani Tuhan melalui dunia digital.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
6Jul/210

Seminar Online GKE Muara Teweh

Oleh:

Yayasan Lembaga SABDA memenuhi undangan dari Gereja Kalimantan Evangelis untuk membawakan seminar online yang bertema "Pengaruh Teknologi Informasi dan Perkembangan Dunia Digital terhadap Kaum Muda Gereja". Bersyukur atas penyertaan Tuhan sehingga acara ini dapat berjalan lancar dan materi yang disampaikan pun benar-benar membuka pikiran kami, kaum muda di gereja.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
14Apr/210

PA BaDeNo Lukas: Ber-PA dengan Cara Kekinian

Oleh:

Sepanjang Maret lalu, kami, staf YLSA, mengadakan PA BaDeNo (Baca Dengar Nonton) kitab Lukas setiap pukul 08.00 pagi dalam kelompok-kelompok kecil. Ini bukan bulan pertama kami melakukan metode BaDeNo dalam ber-PA, sebab, semenjak Februari lalu kami sudah melakukan kegiatan ini yang dimulai dengan kitab Markus.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
11Aug/200

Perpustakaan Digital untuk Belajar Alkitab

Oleh:

Kemajuan teknologi telah memungkinkan hadirnya suatu perpustakaan digital yang dapat kita akses di mana saja dan kapan saja guna menunjang penggalian Alkitab yang lebih mendalam. Namun, sekalipun kita bisa memiliki segala alat dan bahan studi Alkitab terbaik dalam genggaman kita, tetapi jika kita tidak tahu apa itu dan bagaimana cara memakainya, semuanya itu tidak akan menambah nilai apa pun. Karena itu, presentasi singkat berjudul "Perpustakaan Digital untuk Belajar Alkitab" ini hadir untuk menyajikan pembahasan tentang beberapa alat/bahan dalam perpustakaan digital yang paling umum digunakan dalam studi Alkitab, apa kegunaannya, dan bagaimana cara menggunakan alat/bahan tersebut untuk mendapatkan manfaat yang maksimal.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
24Jun/200

SABDA Live #Vision Talks Sesi Digital Word for a Digital World

Oleh:

Pada 16 Juni 2020, saya menyampaikan topik mengenai Digital Word for a Digital World dalam SABDA Live #Vision Talks. Presentasi ini sangat penting untuk menolong orang percaya melihat perkembangan firman Tuhan dalam arus perkembangan teknologi, sampai pada era digital saat ini. Tuhan juga menggunakan teknologi, bahkan teknologi terbaru pada setiap era untuk kepentingan firman-Nya agar firman Tuhan dapat sampai kepada umat-Nya.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
21Jun/200

SABDA Live Vision Talks Sesi “Digital Ministry; Resources + Learning”

Oleh:

Setelah pada hari sebelumnya Santi membawakan materi SABDA Live dengan topik "Digital Ministry: Who and Why", maka pada Jumat, 19 Juni 2020, giliran saya membawakan materi lanjutan yang bertema "Digital Ministry; Resources and Learning". Setelah mendengar pemaparan Santi dalam presentasi sebelumnya, maka dapat disimpulkan bahwa pelayanan digital bukan lagi sebuah opsi bagi gereja, melainkan suatu kebutuhan agar gereja semakin relevan dengan perkembangan zaman. Dan, situasi pandemi COVID-19 semakin menegaskan urgensinya. Gereja saat ini harus bergerak dalam ranah digital untuk semakin efektif dan berdampak dalam menjangkau jemaat, bahkan dunia.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
17Jun/200

SABDA Live Vision Talks Seri “QUO Vadis –> Digital Generations!”

Oleh:

Dalam seri SABDA Live yang baru ini, saya dan Nikos menyampaikan presentasi tentang arah gereja dan bagaimana generasi-generasi digital Kristen, yang adalah harapan gereja, dapat melayani Tuhan pada zaman yang baru.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini
1Oct/160

ROADSHOW #AYO_PA! DI GBI DEBEGAN

Oleh:

Oleh: Ria*

Saya Ria, staf baru yang sudah mengikuti roadshow #Ayo_PA! dua kali, dan ini adalah roadshow saya yang kedua. Tim SABDA yang berangkat adalah Mas Ariel, Mas Ayub, Mbak Ayu, dan Ibu Yulia. Kami melakukan roadshow di GBI Debegan pada tanggal 27 September 2016, jam 18.30. Sesuai dengan aturan HRD, sehari sebelum roadshow, kami melakukan briefing terlebih dahulu untuk memfinalisasi persiapan yang sudah dilakukan. Karena keputusan saya ikut roadshow mendadak, hanya selang beberapa jam sebelum berangkat roadshow, maka saya tidak mengikuti briefing. Namun, tugas saya adalah menjaga booth SABDA. Kami berangkat pukul 18.00 dengan 3 kendaraan motor karena jarak kantor dan GBI Debegan tidak terlalu jauh. Hari-hari itu, cuaca buruk karena sering hujan di sore/malam hari, tetapi berkat doa teman-teman dan pertolongan Tuhan, cuaca yang sebelumnya mendung berubah menjadi baik sehingga selama pelatihan sampai pulang ke rumah kami tidak kehujanan.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini