Blog SABDA
16Jan/200

Rapat Kerja YLSA? Kami Menyebutnya Rapat Selebrasi!

Oleh:

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengertian rapat kerja (raker) adalah "sidang untuk membahas masalah yang berkenaan dengan bidang pekerjaan yang dihadapi" atau "pertemuan staf untuk membahas hal-hal yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas suatu instansi". Sejatinya, pada akhir tiap semester, Yayasan Lembaga SABDA (YLSA) memang rutin menggelar raker. Biasanya, yang dibahas adalah laporan dan pertanggungjawaban kerja divisi untuk kurun waktu satu semester. Oleh para staf dan pemimpin, raker ini digunakan sebagai titik penanda dari akhir satu periode kerja sekaligus awal periode kerja yang baru. Pada Desember 2019, dilaksanakanlah raker YLSA … eh, rapat selebrasi YLSA.

Cetak tulisan ini Cetak tulisan ini