Alkitab + Psikologi = Konseling Era Digital
Halo Sahabat SABDA.
Jumat, 14 April yang lalu, SABDA mengadakan acara Biblical Counseling, Digitally! mengundang Dr. Herawati, M.Th sebagai narasumber. Tujuan dari acara ini adalah untuk memperlengkapi hamba-hamba Tuhan, terutama yang melayani di bidang konseling.
Alkitab dan psikologi merupakan 2 hal yang tidak dapat dipisahkan dalam melakukan konseling di era digital. Bagaimana bisa? Yuk Sahabat SABDA, kita simak bersama vlog dari Bpk. Bima terkait acara GoGrow! “Biblical Counseling, Digitally!”
Teman-Teman yang belum sempat mengikuti acara Biblical Counseling, Digitally! bisa simak melalui link berikut:
Kunjungi juga situs live.sabda.org untuk melihat arsip dan jadwal acara yang akan berlangsung di SABDA dan follow Instagram @sabda_mlc.
Sampai jumpa dalam blog atau vlog selanjutnya ya! God bless..
Leave a comment